Mahasiswa jurusan Teknik Kimia dididik untuk dapat merencanakan dan merancang alat-alat proses, mengoperasikan, mengendalikan dan memelihara pabrik / industri, mengkontruksi pendirian suatu pabrik (dalam batas batas tertentu), mengadakan penelitian dan pengembangan proses, bahkan merencanakan serta mengelola penjualan dan pelayanan.
Hasil studi tahun 2015, ditemukan bahwa jurusan yang paling diminati oleh calon siswa di Sulawesi Selatan khususnya di Kabupaten Bone adalah jurusan teknik komputer dan jaringan. Jurusan teknik komputer dan jaringan menjadi primadona karena melihat perkembangan teknologi informasi dan komunikasi saat ini tidak dapat dihindari lagi
ebxCB. 11 235 26 445 85 316 396 237 366